Apps Mahir PPh21
apps saku HRD dan karyawan
Rata-rata karyawan tidak mengerti dan sulit memahami perhitungan PPh21, Uang Pesangon, hak kompensasi PKWT, hak THR. Padahal itu hak mereka. Dan kini, dilengkapi dengan kalkulator mencari Gaji Gross untuk negoisasi gaji karyawan.
Fitur & Manfaat
Apps PPh21;
Manfaatkan untuk hitung dan melihat rincian tata cara perhitungan PPh21.
#personal
Apps Pesangon;
Hitung dan lihat rincian hak uang pesangon, terdapat 25 jenis PHK sesuai UU Cipta Kerja.
#personal
#hrd
#popular
Apps PKWT;
Apps wajib untuk karyawan dengan status kontrak, atas hak uang kompensasi.
#personal
#hrd
Apps Hak THR;
Kalau mau resign, pastikan dulu hak THR. kali aja, kamu sudah/masih berhak.
#personal
Apps SPT 1721 A1;
Hitung dan pastikan perhitungan PPh21 SPT 1721 A1 Tahunan kamu sudah benar.
#personal
Apps Gaji Gross;
Hitung dan pastikan perhitungan gaji gross saat negoisasi gaji karyawan.
#hrd
#popular
Harga & Paket
Paket Encounter
kalkulator PPh21 & hak karyawan
Calc. Pegawai Tetap
Calc. Bukan Pegawai
Calc. Uang Pesangon
Calc. Uang Kompensasi PKWT
Calc. Uang THR
Calc. SPT 1721 A1
Calc. Gaji Gross
Paket Encounter Corporate
kalkulator PPh21 & hak karyawan
Calc. Pegawai Tetap
Calc. Bukan Pegawai
Calc. Uang Pesangon
Calc. Uang Kompensasi PKWT
Calc. Uang THR
Calc. SPT 1721 A1
Calc. Gaji Gross
Mahir PPh21
Startup yang berdiri tahun 2022. Fokus pada tata cara perhitungan PPh21 di Indonesia. Sejak berdiri, kami telah memiliki aplikasi payroll untuk perusahaan office & startup, Kalkulator PPh21 dan Pesangon untuk pemakaian personal, serta OPEN API PPh21 Services untuk dapat terintegrasi dengan aplikasi payroll perusahaan.
PT. Mahir Membangun Negeri
Taman Serua Blok I No. 18
Depok 16517, Jawa Barat - Indonesia
@copyright 2022 PT. Mahir Membangun Negeri